Al-qur'an surah Al-Baqarah ayat 183
Hai orang2 beriman, dicatatkan dalam kitab (kutiba) bahwa kalian harus berpuasa
seperti tercatat di kitab-kitab di orang-orang sebelum kalian, agar kalian menjadi orang bertaqwa
=======================================================
Ibadah puasa juga dilakukan oleh nabi-nabi dan orang terdahulu seperti di Kitab Perjanjian lama/baru berikut ini
puasa nabi Musa (Moses)
Exodus 34:28
Deuteronomy 9:18
Puasa nabi Isa (Je***) puasa 40 hari
Matthew 4:1
puasa nabi Ilyas (Elijah)
1 Kings 19
puasa nabi Daniyal (Daniel)
Daniel 10:2-3
puasa nabi Yahya dan para muridnya (John the baptist)
Luke 5:33
Matthew 9:14-15
Kalimat Nabi Isa memerintahkan puasa, dan ketika puasa jangan "riya" (menampakkan wajah sedang puasa)
Matthew 6:16-18
Puasa nabi Daud (raja David), tidak mau makan minum sebelum matahari terbenam
2 Samuel 3:35
2 Samuel 12:16
Puasa kaum bani israil, tidak makan minum hingga matahari tenggelam
Judges 20:26
Puasa nabi Samuel (Nabi setelah nabi Musa yg disinggung dalam Al-baqarah ayat 246)
1 Samuel 7:6
Dulu penduduk Jerusalem melakukan puasa
Jer 36:9
Dulu penduduk Nineveh (Nainawa - Iraq) melakukan puasa
Jon 3:5
Nabi Ezra (Uzair : disebut di al-qur'an Attaubah: 30) juga berpuasa
Ezra 8:21
Raja Jehoshaphat memerintahkan penduduk Judah (kawasan dekat israel) untuk berpuasa
2 Chr 20:3
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Ada beberapa kejanggalan atau perbedaan dalam persaksian mengenai penyaliban Yesus di dalam Alkitab
Ada beberapa kejanggalan atau perbedaan dalam persaksian mengenai penyaliban Yesus di dalam Alkitab, terutama jika kita membandingkan keem...
-
Alam semesta ini sangat luas, banyak hal-hal yang tidak diketahui manusia, baik hal gaib atau eksakta. Dan seluruh perintah dan larang...
-
Kita sering mendengar tentang nama sesembahan di masa jahiliyah yang disebut Latta dan Uzza. Tapi tidak banyak yang tau dari mana nama itu b...
-
Bukti bahwa jenggot Rasulullah panjang, bukan sekedar jenggot klimis seperti artis Hollywood مسند أحمد ٢٠٠٩١: حَدَّثَنَا عَبْدُ الرَّزَّ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar